Jakarta, 14 Januari 2019 Hayo siapa yang sekarang sudah mulai merasa jenuh kembali? Rasanya kita baru saja masuk ke tahun 2019, baru selesai tiup terompet dan minggu lalu aktivitas baru saja dimulai. Sekarang yang kantoran sudah mulai dikejar meeting dan yang ibu rumah tangga mulai dikejar jadwal sekolah anak. Yang masih ngampus, mulai dikejar kelasnya... Continue Reading →